Wednesday, August 26, 2020

Radiografi Unsharpness

 Radiografi Unsharpness

Radiografi Quality

Definisi :

  • Sharp : tajam/ jelas / terang
  • sharpness adalah kemampuan film/screen film system untuk menggambarkan garis tepi atau batas tepi gambar yang tegas/jelas.
Ketidaktajaman (Unsharpness)
  • Penumbra : dari bahasa latin : Pene = hampir, umbra = bayangan
  • Ketidaktajaman : geometrik / non geometrik
  • Unsharpness geometrik : timbul dari sebab-sebab geometrik.

Absorbtion Unsharpness
  • disebabkan karena berkas sinar-x diserap didalam obyek.
  • menghasilkan gambaran tepi obyek yang tidka tajam dalam penggambaran obyek padat yang menghasilkan "tingkatan/gradasi" densitas film yang mengelilingi obyek.


Geometric Unsharpness
  • Variasi ukuran fokal spot efektif pada penempatan obyek arah anoda-katoda menghasilkan perbedaan unsharpness geometric
  • tepi obyek searah katoda akan mengalami ketidaktajaman yang lebih besar dibanding berada searah dengan anoda.

Unsharpness Movement
  1. small OFD
  2. large FFD
  3. small exposure time
  4. small velocity of movement
  5. immobilization







Unsharpness



 

UT = Total Unsharpness

U9 = Geometric Unsharpness

Ua = Absorbtion Unsharpness

Um = Motion Unsharpness

Us = Screen Unsharpness

Distorsi dan Unsharpness dalam praktek :
Untuk menghasilkan image yang tajam dan bentuk yang tidak berbeda jauh dengan kondisi aslinya dihasilkan dengan cara :
  1. FFD yang besar
  2. Waktu exposure yang pendek
  3. OFD yang kecil
  4. Obyek paralel dengan film
  5. Obyek terletak dipusat berkas sinar
  6. Pergerakan obyek kecil
  7. Penggunaan small focal spot


Heel Effect :

  • Intensitas sinar-x tidak merata untuk setiap area film yang disinari.
  • Ditimbulkan karena sudut kemiringan katoda.

  1. Titik a dan c lebih jauh dari target dibanding titik b sehingga intensitas lebih kecil pada titik a dan c.
  2. Radiasi menuju titik a dan c dalam posisi oblik terjadi penyerapan oleh berbagai bahan yang dilalui (dinding tabung, oli pendingin, filter, dll) sehingga intensitas tidak merata dari sinar pusat
  3. Emulsi sinar-x tidka sama antara anoda (a) dibanding sisi katoda (c) pada penggunaan diagnostik efek ini tidak terlalu besar, tetapi sangat berarti pada terapi.
  4. Emisi sinar-x arah a dan b cenderung lebih banyak diserap oleh target dibanding arah c dan b.




No comments:

Post a Comment

Innalillahi bapak

  Rabu siang tgl 18 oktober  Bapak sudah nampak lemas trnyata benar bapak lagi sakit  Sorenya bapak ke kamar minta obat tpi saya abaikan krn...